Mahasiswa UPI Tunggu Presiden Jokowi di Pintu Bandara Husein

Badan Eksekutif Mahasiswa Republik Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (BEM Rema UPI) melakukan aksi damai, menyambut kedatangan presiden Jokowi di depan pintu gerbang Bandara Husein Sastranegara Bandung, Rabu (26/8/2017). Aksi penyambutan ini ditujukan untuk menyampaikan aspirasi bertajuk #HujanImpor. Mahasiswa membawa slogan bertuliskan #hujanimpor dan mengenakan payung sebagai bentuk protes atas kebijakan Read more…

Indonesia Di Hari Ke- 1000 Bersama Jokowi

Panjang umur perjuangan!

Apa kabar Indonesia? 1000 hari sudah Indonesia dipimpin oleh Presiden Joko Widodo. Apakah yang dirasakan rakyat?

Apakah Sahabat Rema mendengar rakyat menjerit?

Hari ini merupakan 1000 hari Indonesia dipimpin oleh Jokowi. Segala janji manis dikulik, tapi realita jungkir balik. Yang katanya buat Indonesia maju, tapi rakyat kecil terinjak membisu. Harga listrik siap naik, tapi tak siap dengar rakyat kecil tercekik. Kekuasaan di negeri ini seperti pisau, hukum bagi rakyat kecil pun seperti ranjau.

Mau jadi apa Indonesia kalo terus begini?

Jadilah saksi jeritan isi hati rakyat kecil Indonesia tentang Kenaikan Harga Listrik di link berikut:

http://bit.ly/1000harij (lebih…)

Seruan Aksi UKT!

Panjang umur perjuangan!  Hak mahasiswa mengenai UKT masih belum terpenuhi. Transparansi, Verifikasi dan UKT Semester 9 yang masih belum ada kejelasan. Sementara itu, pencairan IUK dan hak akses kampus masih juga menyisakan catatan panjang.  Tidak bisa lagi berdiam diri. Tidak bisa lagi mulut ini terkunci. Sedang disana sahabat seperjuangan kita Read more…

Undangan Menghadiri Press Conference “Rektorat Digugat Lagi Uang Kuliah Tunggal UPI Bermasalah”

Hidup Mahasiswa! Undangan terbuka kepada seluruh mahasiswa UPI untuk hadir dalam Press Conference yang akan dilaksanakan pada: Hari: Rabu  5 Juli 2017 Waktu: Pukul 16.00 WIB Tempat: Gd. Geugeut Winda (PKM), Universitas Pendidikan Indonesia. Sebagai bentuk tindak lanjut dari Surat Gugatan untuk Rektor UPI yang telah dilayangkan  pada Selasa, 4 Read more…

Begini Jalannya Halal Bihalal dan Konsol UKT BEM dan Ormawa UPI

BEM Republik Mahasiswa UPI, sore ini (4/7/2017), melakukan kegiatan Halal Bihalal Sekaligus Konsolidasi Aksi. Kegiatan ini ditujukan untuk silaturahmi sekaligus menyamakan persepsi dan merumuskan tujuan dalam aksi, bertajuk “Mahasiswa UPI Menggugat  UKT”, yang rencananya akan dilakukan Kamis mendatang.  Tempat yang tadinya direncanakan di Taman depan PKM dialihkan ke dalam PKM Read more…